Rabu, 15 November 2017

PEREKONOMIAN INDONESIA

UPAYA PENINGKATAN  BANGUN  DESA YANG LEBIH BAIK



yang pertama saya lakukan untuk pembangunan desa yang lebih baik yaitu mengubah pola pikir masyarakat yang masih dominan memakai pola pikir jaman dahulu menjadi pola pikir yang lebih maju, karena ketika kita mau membangun sesuatu yang baru tanpa didukung oleh lingkungan setempat proses pembangunan tersebut tidak bisa berjalan dengan lancar.
yang kedua saya akan mengadakan sosialisasi pembangunan desa yang lebih baik dan memberi arahan-arahan kepada masyarakat sekitar, jadi kita harus memberi wawasan yang luas untuk masyarakat tersebut agar masyarakat tau akan pentingnya bangun desa yang lebih baik dari segi pola pikir serta dari segi pengerjaanya.


setelah kedua itu saya lakukan barulah saya akan memulai mengajak masyarakat untuk membangun desa yang lebih baik, dari sitem Rukun Tetanganya yang harus di terapkan dalam masyarakat tersebut sampai dari sitem gotong-royongnya juga diperlukan karena adanya Rukun Tetanga masyarakat disekitar desa tersebut jadi terolah, kita juga harus menerapkan karang taruna untuk pemuda-pemudi untuk menggurus desa tersebut agar masyarakat bisa lebih baik dari segi pendidikan dan dari segi cara pandang masyarakat terhadap desanya tersebut 


Tidak ada komentar:

Posting Komentar

PEREKONOMIAN INDONESIA

 SOSIALISASI EKONOMI ISLAM Pada hari sabtu 9 desember 2017 kami kelompok 9 mengadakan sosialisasi tentang ekonomi islam dan s...